Minggu, 05 Februari 2012

Cara Daftar MySpace





Dalam keseharian mungkin kita merasa ada yang namanya kejenuhan. banyak orang mengatasi berbagai rasa jenuh itu dengan beragam hal yang mereka lakukan. Seperti halnya teman saya, sudah lama saya ngobrol dengan teman saya dan waktu itu saya bertanya tentang kejenuhan itu dan jawabnya sangat sederhana. teman saya hanya bilang kalau dirinya sedang jenuh pasti buka internet dan melakukan hal yang teman saya sukai. Apa itu? MySpace.

Memang ada beberapa orang yang sama seperti teman saya itu, mengatasi kejenuhan dengan bergabung, dan bersosialisasi dengan situs social networking seperti MySpace ini. Nah....bagi kamu yang mau gabung dan ikutan juga, boleh kok dan tidak ada yang melarang.MySpace ini sama dengan friendster dan sejenisnya. Dan kalau untuk melanjutkan melakukan pendaftaran, kamu bisa menuju kesini untuk masuk halaman myspace


Setelah halaman muncul seperti di atas, kamu pilih dan klik SIGN UP, maka akan muncul halaman seperti dibawah ini

Seperti biasa, kamu isi data-data kamu seperti
  • Email Address: alamat email kamu
  • Password: isi dengan password atau kata sandi kamu
  • Confirm Password: masukan kembali passwordnya
  • Display Name: kamu isi dengan nama panggilan atau nama keren kamu
  • First Name: nama depan kamu
  • Last Name: nama belakang kamu
  • Country: pilih menu dropdownnya dan arahkan ke negara kamu
  • Post Code: kode pos kota kamu
  • Date Of Birth: hari, bulan dan tahun kamu lahir
  • Allow others to see when it's my birthday : kamu bisa centang atau tandai
  • Gender: jenis kelamin kamu
  • Preferred Site & Language: pilih bahasa yang akan kamu gunakan di myspace ini
  • Verification: isi sesuai dengan kode isian yang ada di kotak bawahnya
  •  kamu centang atau tandai
Setelah datanya kamu isi semua, kemudian kamu pilih dan klik tombolSIGN UP, muncul halaman upload fhoto seperti dibawah ini. kamu masukan dech photo keren dan imoet kamu...caranya klik tombol browse yang nantinya akan membawa kamu ke halaman komputer dimana tempat kamu menyimpan photo kamu. Kalau sudah dan ketemu sama photo yang di cari, klik tombol upload yang nantinya photo kamu akan di save di halaman utama myspace.


Setelah halaman upload photo, muncul lagi halaman Invite friends, kamu masukan beberapa alamat email teman kamu dan Send invitation maksudnya kirimkan. atau kamu juga bisa men-skip dan langsung menuju halaman account myspace kamu dengan mengklik start using myspace yang ada di bawah kanan halaman. Setelah itu, kamu bisa memodifikasi halaman myspace kamu dengan berbagai macam aplikasi yang sudah di sediakan. Seperti photo, video de el el....

Dari situ, kamu coba bersosialisi dengan pengguna myspace lain untuk menambah teman dan tentunya menghilangkan sedikit kebosanan. selamat bergabung dan jangan lewatkan postingan saya yang lainnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar